Terima kasih telah berkunjung, Blog ini tercipta atas kerjasama kami dengan http://netkom-wifi.com
selaku distributor perangkat wireless terkemuka di tanah air.
Semoga dengan adanya tulisan-tulisan di blog ini bisa membantu anda dalam memahami dunia wireless.


Regards,


Cak Mad


NB :
Pingin sih buat Blog khusus tentang Korupsi, mengingat negara kita gak bisa Maju, faktor utamanya adalah Korupsi, karena Korupsi membuat hanya Pejabat saja yang Makmur, rakyat tetap terkubur, Korupsi membuat mental pelayanan publik menjadi memble, karena Birokrat kita hanya main gaple (sambil nunggu ceperan).












Thursday, December 17, 2009

Setting Motorola Canopy Backhaul



Motorola Canopy adalah merk bergengsi produk termuka yang diakui kehandalan dan kestabilannya, berikut kami sertakan cara setting/konfigurasi Motorola Canopy Backhaul Freq 5,7GHz-10Mbps :

IP Address Default = 169.254.1.1, Subnet Mask = 255.255.0.0

Di Bagian Configuration --> Timing Mode, pilih = Timing Master (adalah Mode sebagai AP kalau di WLAN)

Timing Slave (adalah mode sebagai Client di WLAN)


Schedulling harus sama Master dan Slave, pilih Hardware(sebaiknya pilih Hardware, kinerja lebih baik) atau Sofware, pada Canopy Backhaul yg baru di "Master" Schedule Whitening = Enable


RF Frequency Carrier = harus sama antara Master dan Slave, kalau di WLAN/WIFI RF Frequency Carrier disebut dengan Channel.


Color Code Master dan Slave harus sama, misal 70 (Color code kalau di WIFI ibaratnya disebut dengan SSID)


Site Survey pada Timing Slave di bagian "AP Eval Data", minimal harus capai dibawah -75

Pada Motorola Canopy yg Baru, bagian Site Survey, ada di bagian sebelah kanan --> Tools --> BHM Evaluation

Bagian Status = Registered, artinya sudah Connected

Power Gain bisa capai max 23 dB

Anda bisa membeli Produk ini di www.netkom-wifi.com, Semoga bermanfaat.


1 komentar:

downno said...

mantabs nih infonya.,. terimakasih n jangan lupa mampir kesini juga ya : http://candra.unsri.ac.id/